![]() |
Rekam Medis |
00 00 01-97 00 00 01-98
00 00 02-97 00 00 02-98
00 00 03-97 00 00 03-98
Angka 97 adalah angka tahun. Setiap awal tahun terbit nomor rekam medis dari nomor awal lagi. Dengan keterangan kartu putih untuk laki-laki dan kartu merah untuk perempuan.
Pada tahun 2008 terjadi penambahan dua tenaga rekam medis dan bulan September 2008 mulai ada System Informasi Kesehatan (SIMKES). Dokumen rekam medis mulai dibuat dalam bentuk folder rekam medis yaitu RM 01, RM 03, RM 09. Awalnya sistem penjajaran diganti dengan sistem angka akhir (Terminal Digit Filling), tetapi hanya berlangsung beberapa bulan dikarenakan masih sulit diterapkan di BBKPM, sehingga sistem penjajaran diganti seperti semula yaitu menggunakan sistem angka langsung (Straight Numbering System) karena sistem tersebut lebih mudah dalam penerapanya. Sistem penjajaran angka langsung ini digunakan sampai sekarang.
Tujuan diselenggaranya relam medis di BBKPM Surakarta adalah sebagai penunjang tertib administrasi, yang mencakup fungsi rekam medis yaitu: administrasi, legal, financial, riset, pendidikan dan dokumentasi.
Prosedur Penerimaan Pendaftaran Pasien (Rekam Medis di rumah sakit BBKPM Surakarta).
- Prosedur Penerimaan Pasien Baru
- Penerimaan Pasien Baru ASKES (Asuransi Kesehatan Masyarakat)/ PKMS (Pemeliharaan Kesehatan Masyarakat)/ JAMKESMAS (Jaminan Kesehatan Masyarakat).
- Penerimaan Pasien Lama
- Penerimaan Pasien Lama ASKES?/ PKMS/ JAMKESMAS
- Penerimaan Pasien One Day Care
Materi Pelajaran Terkait:
rekam medis
- Tugas dan Fungsi TPPRJ
- Data yang diperlukan membuat SHRJ
- Fungsi SHRJ
- Fungsi buku ekspedisi
- Tujuan RM menurut Depkes RI tahun 1997
- Definisi rekam medis menurut Permenkes RI. No.289 tahun 2008
- hal penting dalam mendesain formulir
- Dokumen dibagian Assembling
- Manfaat dan Keuntungan formulir elektronik
- Fungsi kartu kendali
- tugas rekam medis di assembling
- Kegunaan KIB dan KIUP
- Fungsi dan Tugas Pokok TPPRI
- Fungsi dan Tugas Pokok TPPRJ
- Fungsi Penamaan Dokumen Rekam Medis
- sistem penjajaran di Unit Rekam Medis
- jenis jenis rumah sakit
- tipe tipe rumah sakit
- Tugas Perekam Medis di bagian Assembling
- Contoh Algoritma Sederhana di TPPRJ
- Contoh Algoritma Sederhana
- Pengertian Algoritma di Rekam Medis
- Jenis-Jenis Algoritma
- Pengertian Program
- Pengertian Alogaritma