![]() |
Makanan Yang mengandung Vitamin A |
Vitamin A sangat penting bagi kesehatan rambut serta mata. Selain itu juga berguna bagi pencegahan dan penyembuhan infeksi kulit. Vitamin A dapat mencegah timbulnya jerawat, ketombe, serta meminimalisasikan kondisi kering pada kulit. Vitamin A diperlukan untuk kelancaran peredaran darah yang sangat bermanfaat untuk kecantikan rambut Anda. Peredaran darah yang lancar akan membuat rambut Anda terlihat lebih bercahaya.
Kekurangan Vitamin A dapat menyebabkan kulit kering serta mudah keriput, kulit menjadi kasar atau mudah bersisik, jerawat, rambut kering serta berketombe, kuku dan kulit mudah terkelupas, dan kelelahan pada mata. Untuk mengatasinya, gunakan sumber-sumber bahan makanan alami, seperti wortel, pepaya, sayur-sayuran berwarna hijau, telur, tomat, dan minyak ikan.
Materi Pelajaran Terkait:
kecantikan
- Cara Mengatasi Penyebab Kulit Kering
- Cara Agar Kulit Tidak Kering
- Vitamin B2 (riboflavin)
- Pola diet yang ideal
- Kegunaan Vitamin E
- Kegunaan Vitamin D
- Manfaat Vitamin C
- Manfaat Vitamin B Kompleks
- Tips Mencegah Jerawat Datang Lagi
- Cara Sehat, Cantik, Bugar Selama Berbadan Dua
- Cara Alami Mengatasi Kerontokan Rambut
- cara mengencangkan payudara wanita
- cara berdandan supaya terlihat anggun
- TIPS ANGKAT KOMEDO
- cara menghilangkan komedo
- obat jerawat
- cara menghilangkan noda bekas jerawat
- cara memutihkan kulit
- cara menghilangkan jerawat secara alami
- bahan untuk menyembuhkan jerawat
- sex during pregnancy
- Bahaya Operasi Plastik
- Cara Berdandan Sendiri di Hari Resepsi
- 3 Tipe Wanita Tak Disukai Pria